Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Resep Cara Membuat Es Kelapa Muda Segar dan Sehat

Resep Cara Membuat Es Kelapa Muda Segar dan Sehat - air kelapa muda ini begitu banyak manfaat dankhasiatnya salah satunya yaitu dapat membantu menghilangkan rasa mual, campuran dari es kelapa yaitu leci dan selasih juga punya manfaat, misalnya leci itu banyak kandungan vitamin c nya dam kalsium juga ada bisa membantu menghilangkan batuk dan hipertensi, sedangkan selasih punya manfaat untuk obat sakit kepala. Oleh karena itu anda perlu membuat es kelapa muda mengingat banyak khasiatnya.
Resep Cara Membuat Es Kelapa Muda Segar dan Sehat


Hidangan es kelapa muda slain banyak khasiatnya juga bisa anda jadikan hidangan pencuci mulut yang sehat dan menyegarkan. Es kelapa muda ini cocok bagi anda yang menjalankan ibadah dan hendak berbuka puasa di waktu maghrib. Baik langsung saja kita ikuti bagaimana resep dan cara membuat es kelapa muda sehat dan segar itu berikut ini.

Resep Cara Membuat Es Kelapa Muda Segar dan Sehat

Bahan-bahan:
o Membuat es kelapa muda mungkin sudah umum karena bahan-bahannya cukup sederhana dan bisa dijumpai dengan mudah, namun tidak semua orang biasa membuat es kelapa muda dengan campuran leci dan selasih, untuk membuatnya, Anda membutuhkan satu buah kelapa muda yang telah dikeruk daging empuknya
o Resep es kelapa muda dengan leci, juga membutuhkan 200 ml sirup leci
o Agar rasa leci lebih segar dan gurih, siapkan sedikitnya 200 gram leci kalengan atau leci segar jika tersedia
o Satu sendok makan atau lebih biji selasih yang mana telah ditelah direndam sebelumnya
o Dan untuk rasa yang lebih segar jangan lupa menyiapkan es batu secukupnya serta siapkan gelas atau mangkuk saji
 Jangan lewatkan: Cara Membuat Cincau Hitam

Cara membuat Es Kelapa Muda:

1. Membuat es kelapa muda yang istimewa dengan tambahan atau campuran buah leci serta biji selasih, bisa dimulai dengan cara mencampurkan kelapa muda dengan buah leci kalengan serta sirup buah leci
2. Lalu masukkan satu sendok biji selasih dan beberapa sendok es batu sambil diaduk hingga tercampur merata
3. Dan es kelapa muda pun siap untuk dituangkan kedalam gelas saji untuk kemudian disajikan dan dinikmati bersama-sama

Baca juga: Resep Cara Membuat Es Doger Mudah dan Nikmat
Demikianlah bagaimana Resep Cara Membuat Es Kelapa Muda Segar dan Sehat yang cocok untuk buka puasa anda, dengan membuat dan meminum es kelapa muda ini maka tubuh anda dapat kembali segar dengan lebih efektif.